Total Tayangan Halaman

Jumat, 23 Maret 2012

NAMA-NAMA ALAT TES PSIKOLOGI


NO
NAMA TES
JENIS TES
PENCIPTA
TUJUAN  PENGUKURAN
ASPEK-ASPEK PENGUKURAN
DIGUNAKAN UNTUK USIA
WAKTU
BENTUK
VALIDITAS
RELIABILITAS
CARA SKORING
A.
RAVEN PROGRRESIVE MATRICES










1.
STANDARD PROGRRESIVE MATRICE (SPSM)
Tes SPM (A2)
J.C.Raven
Untuk mengukur & menggolongkan tingkat kecerdasan umum dari aspek subjek
Mengukur kecerdasan org dewasa faktor general
6-13 ½ dan  8-14 thn
30 menit
Terdiri atas 5 kelompok yaitu A,B,C,D,E


Saat yg benar diberi nilai “1” yg salah diberi nilai “0”
2
COLOURED PROGRESSIVE MATRICES (CPM)
Tes CPM
J.C.Raven
Untuk mengungkapkan taraf kcerdasan
-Berpikir logis
-Kecakapan  pengamatan ruang
-kemampuan untuk mencari & mengerti hub.antara keseluruhan dalam kemampuan analisis & integrasi
5-11 tahun
Tdk ada pembatasan waktu
Teriri 36 item/gambar menjadi 3 set : set A,Set B & Ab
0,04-0,28
0,29-0,548
Tiap jawaban diberi nilai “1” sehingga jlh nilai tertinggi yg dicapai ialah 36
3
ADVANCED PROGRESSIVE MATRICE (APM)
Tes APM Set I & II
J.C.Raven
Untuk mengukur intelegensi,disamping untuk tujuan analisis klinis
Mengungkapkan kemampuan efisiensi intelektual yg normal & intelektual superior
10-12 tahun
12-21 tahun
dewasa
Set I: 5 menit
Set II: 40 menit
Set I : 12 btr soal
Set II: 36 btr soal
5,93-6,00
6,64-6,74
8,95-9,38
0,76
0,86
0,91
Tiap jawaban yg benar diberi nilau “1” jawaban yg salah diberi nilai “0”
B
DIFFERENTIAL APTITUDE TESTS (DAT)










1
NUMERICAL ABILITY FORM A
Tes hitung
-George K.Bennett
-Harold G.Seashore
-Alexander G.Wesman
Utk melakukan prediksi diri bidang pendidikan & pekerjaan
Kemampuan berfikir dgn angka & penguasaan numerik
16-17 tahun
30 menit
Pd buku cetakan yg berukuran ½ folio  dgn soal 40 butir
0,51
0,709
Tiap jawaban yg benar diberi nilau “1” jawaban yg salah diberi nilai “0”
2
ABSTRACT REASONING
Tes Penalaran (A3)
-George K.Bennett
-Harold G.Seashore
-Alexander G.Wesman
Utk ling.sekolah perusahaan,pekerjan/profesi yg memerlukan persepsi hub.antara benda-benda
Penalaran yg bersifat non-verbal atau dikenal sebagi ‘abstract reasoning”

Waktu test 25 menit
Intruksi 5-10 menit
Hal.depan ada petunjuk mengerjakan.Soal berjlh 50 butir
DAT memiliki validitas bervariasi berdasrkan spesifikasi
0,783-0,765
Jawaban benar dinilai “1” salah “0” skor tertinggi=50,skor kasar ¼ W
3
SPACE RELATION
Tes Pola (B3)
-George K.Bennett
-Harold G.Seashore
-Alexander G.Wesman
Digunakan utk mengetahui berapa jauh kemampuan seseorang mengenal ruang 3 dimensi
Mengungkapkan/mengukur kemampuan mengenal brg-brg konkrit melalui proses penglihatan dalam mengenal brg sec.3 dimensi

Utk tes 30 menit
Utk instrusi 5-10 menit
Soal 40 butir dgn lembar jwbn terpisah soal 60 butir dgn tes ruang bidang
Grade 8-12
0,92-0,94
0,86-0,92
Cara menskor benar/salah sesuai kunci jwbn yg benr dikrg jwbn yg slh sbg hsl akhir.
4
MECHANICAL REASONING
Test pengertian mekanik (C4)
-George K.Bennett
-Harold G.Seashore
-Alexander G.Wesman
Utk mengetahui kemampuan dalam bidang kemampuan mekanik
Daya penalaran dibdg kerja mekanik & prinsip fisika yg merupakan slh satu faktor intelegensi dlm arti luas.

Menjwb soal 30 menit instruksi  5-10 menit
Soal berjlh 68 butir & lembr jawbn terpisah
Grade 8-12
Pria : 0,81-0,86
Wanita: 0,69-0,73
Jawaban benar dinilai “1” salah “0” skor tertinggi=68 skor kasar ½ W
5
CLERICAL SPEED AND ACCURACY
Tes cepat & teliti (D4)
-George K.Bennett
-Harold G.Seashore
-Alexander G.Wesman
Utk konseling sklh (siswa yg dpt nilai rndh) atau pekerja yg mengalami kesulitn dlm persepsi
Mengukur respon subjek terhadpa tugas atau pekerjaan yg menyangkt kec.persepsi respon thdp ombinasi hrf angka ingatn yg sftnya (STM)

Set I: 3 menit
Set II:3 menit
Instruksi 5-10 menit
2 halaman
Soal 1&2 hal soal bgn yg msg2 terdr dr 100 btr
Grade 8-12
P:0,77-0,93
W:0,84-0,91
Skor hanya diberi pd bg II,bag I hny soal lthn:skor adlh jlh soal yg dikerjakan dgn benar
C
GENERAL APTITUDE TEST BATTERI (GATB)










1
THERE  DEMENTIONAL SPACE
Tes ruang bidang (GATB)
Charles E.odell
1.tes perbendaharaan kata (vocabulary)
2.tes berhitung soal(arithmatic reasoning)
Mengukur kemampuan berpikir secara visual(dr bentuk geometris dr 2 menjadi 3 dimensi)
Siswa sma
Perincian:3 menit
Penjelasn:  5 menit
Sekumpulan soal tes yg tersedia lmbr jwbn utk mengerjkn
0,396
0,873
Skor diperoleh oleh seorang testi sbg penjlh dr jwbn yg btl
2
TOOL MATCHING
Tes yg mempersmkan perkakas (
Charles E.odell
Utk mengnl  profil bakat sesorg & mengnl bkt kejujrn (pola kejjrn)
Kemampuan tau kecermatan dalam pengamatan

Perincian:4 menit
Penjlsn: 5 menit
Berupa buku setebal delapan halaman dan lembar jawaban
-
-
Berdasarkan pd jwbn yg bnr,diperoleh nilai yg bergrk dri 0-49
3
FINGER DEXTERITY TEST
Tes kecekatan dr GATB
Charles E.odell
Utk mengukr bakat/kemampuan khsus kecekatan jemari individu
Utk mengukr kecepatan jemari tangan & jari2 yg meliputi pengertian koordinasi kecepatan & ketepatan

Pemasangan: 120 detik
Pembongkaran:90 detik

Penelitian pokok:0,863
Kembang gula:0,632
Penelitian pokok:0,865
Kembang gula:0,963
Test perakitan dgn mencatat jlh baut ring yg dipsng oleh testing.
Pembongkaran: jlh baut yg tlh sdh dibongkar utk di psng d atas papan& jlh ring yg dmskan kembli ke tiang.
D
FIANAGAAN APTITUDE CLASIFICATION TEST (FACT)










1
CODING MERUPAKAN kode(sandi)subtest ke-2 dari FACT
Memory subtest ke-3 dari FACT

J.C.Flanang-an
a.Dlm konseling perkerjaan sebagai bantu memprediksi keberhasilahan kerja berdasarkan kemampuan khusus.
b.dapat digunakan dlm seleksi & penempatan karyawan
a.kode kecepatan dan kecermatan
b.ingatan:keberhasilan mempelajari & mengingat sandi2 dalam fact2:kemampuan menghafalkan bahan2 tercetak
SMP & SMA
a.petunjuk: 20 menit
pengerjaan: 10 menit.
b.petunjuk: 1 menit
pengerjaan: 4 menit
Kertas dengan bahan tercetak tersedia lembar jawaban
Belum terdapat informasi yang dapat dijadikan pegangan
Belum terdapat informasi yang dapat dijadikan informasi
a.sandi; skor jlh yg benar jlh skor tertinggi mungkin 150
b.ingatan : skor jlh yg benar jlh skor tertinggi yang mungkin 25
2
ASSEMBLY SUBTEST KE-5 DARI FACT TEST MERAKIT OBJEK DENGAN KODE C
Test merak-it objek
J.C.Flanang-an
Berguna utk memprediksi mengenai bakat &kemampuan sesorang utk meramalkan keberhasilan kerja pd berbagai bidang tugas
Untuk mengenal mengetahui dan membayangkan bentuk suatu objek yang disusun  dari bagian tertentu yang terpisah
-
Petunjuk: 6 menit
Mengerjakan i : 6 menit
Mengerjakan II: 6 menit
Berbentuk buku cetakan yang mengandung 20 soal termasuk contoh mengerjakan tersedia  Lembr jwbn.


skor tertinggi  adalah 20 bila ada tanda silang berarti bernilai nol





4 komentar:

Nama:
Email:
Facebook:
Twitter: